Senin, 14 Februari 2011

Materi TIK kelas 9:Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3) dalam Mengguankan Perangkat Teknologi Informasi dan Komunikasi

Mengidentifikasi Syarat-syarat Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3) dalam Mengguankan Perangkat Teknologi Informasi dan Komunikasi

1. Menggunakan Komputer dengan Posisi yang Benar
Salah satu penyebab utama dampak negatif : posisi duduk

Posisi duduk yang kurang baik untuk kesehatan :



Posisi duduk yang baik untuk kesehatan :



2. Menggunakan Komputer dengan Prosedur yang Benar
Yang perlu diperhatikan ketika menghidupkan dan mematikan komputer. Menyalakannya dengan benar, dan mematikannya jika telah selesai digunakan.
Jangan membiarkan komputer terlalu lama hidup / dalam kondisi idle, ini akan menyebabkan pemborosan listrik.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar